25 September 2025Logistik
GolekTruk — Jarak Distribusi: Pernahkah Anda memperhatikan bahwa harga barang di satu daerah bisa berbeda jauh dengan daerah lainnya, padahal produk yang dijual sama? Misalnya, harga beras di Jawa sering kali lebih murah dibandingkan di wilayah Indonesia Timur. Atau harga semen yang relatif stabil di kota besar, namun bisa melonjak berkali lipat di daerah terpencil.

